Beranda | Artikel
Bab Para Ahli Waris - Bagian ke-2 - Kitab Matan Abu Syuja (Ustadz Dr. Erwandi Tarmizi, M.A.)
Kamis, 22 September 2016

Bersama Pemateri :
Ustadz Erwandi Tarmizi

Kajian oleh: Ustadz Dr. Erwandi Tarmizi, M.A.

Kajian ini disampaikan oleh Ustadz Dr. Erwandi Tarmizi, M.A. pada Kamis pagi, 20 Dzulhijjah 1437 / 22 September 2016. Pada pertemuan kali ini beliau akan membahas Kitab Faradih yaitu tentang “Bab Para Ahli Waris (Bagian ke-2)“.

Download kajian sebelumnya: Bab Para Ahli Waris (Bagian ke-1)

(Download juga: kitab Al-Ghayah wa At-Taqrib – Matan Abu Syuja’ – Format PDF)
[wpdm_file id=49]

Ringkasan Kajian Kitab Matan Abu Syuja’

Kitabul Faraidh (كتاب الفرائض)

Bab Para Ahli Waris (Bagian ke-2)

Syaikh Abu Syuja’ Ahmad bin Al-Husain bin Ahmad Al-Ashfahani rahimahullah berkata:

والوارثون من الرجال عشرة :الابن، وابن الابن وإن سَفَل، والأب ،والجدُّ وإن علا، والأخ، وابن الأخ وإن تراخى، والعم، وابن العم وإن تباعد، والزوج، والمَولى المُعتِق.

“Ada sepuluh ahli waris dari kalangan laki-laki:
1. Anak laki-laki
2. Anak laki-laki dari anak laki-laki (cucu) dan terus ke bawah
3. Ayah
4. Kakek dan terus ke atas
5. Saudara laki-laki
6. Anak lak-laki dari saudara laki-laki (keponakan) dan seterusnya
7. Paman
8. Anak laki-laki paman (sepupu) dan seterusnya
9. Suami
10. Tuan laki-laki yang memerdekakan budak.

Simak penjelasan seputar Ahli Waris dari Kalangan Laki-Laki ini di dalam rekaman kajian berikut ini.

Download Kajian Kitab Matan Abu Syuja’ (Kitab Faraidh) – Bab Para Ahli Waris (Bagian ke-2)


Raihlah pahala dan kebaikan dengan membagikan hasil rekaman ataupun link download kajian Islam yang bermanfaat ini, melalui jejaring sosial Facebook, Twitter, dan Google+ yang Anda miliki. Semoga Allah Subhanahu wa Ta’ala membalas kebaikan Anda.


Artikel asli: https://www.radiorodja.com/22968-bab-para-ahli-waris-bagian-ke-2-kitab-matan-abu-syuja-ustadz-dr-erwandi-tarmizi-ma/